Asia Tenggara jadi tujuan favorit wisata backpacker dari seluruh dunia. Tidak hanya menawarkan tempat-tempat indah, biaya perjalanan di wilayah ini juga relatif murah. Ayo siapkan catatanmu untuk membuat travel list tahun ini.…
1. Universal Studios Singapore (USS), Singapura Terletak di Pulau Sentosa, Universal Studios Singapore adalah salah satu taman hiburan paling terkenal di Asia Tenggara. Dibuka pada tahun 2010, USS menawarkan berbagai zona…
1. Petronas Twin Towers (Kuala Lumpur) Menara Kembar Petronas merupakan landmark dari Kuala Lumpur, ibu kota Malaysia. Petronas juga pernah tercatat sebagai salah satu menara tertinggi di dunia pada 1998-2004.…
1. Jewel Changi Jewel Changi merupakan taman hiburan bernuansa alam yang berada di Bandara Internasional Changi, Singapura. Kamu bisa menjumpai HSBC Rain Vortex yang ikonik di Jewel Changi. Mengutip Kompas.com(7/6/2022),…
1. Wat Pho Wat Pho merupakan destinasi wisata Thailand berupa kuil tertua dan terbesar di Bangkok. Arsitektur bangunannya megah dan sangat kental akan unsur-unsur kebudayaan negeri Gajah Putih ini. Salah…
1. Phuket Menjadi salah satu ikon wisata di Thailand, Phuket memang begitu populer dan telah dikenal secara luas oleh masyarakat dunia. Destinasi yang satu ini kerap dijadikan sebagai salah satu…